Sihir Bloofers

Bloof
Meski masih baru saja lahir tapi bloofers perlahan-lahan memberikan dampak positif terhadap para membernya,.. begitu banyak karakter dari masing-masing bloofers dan tentunya berbeda-beda. Sihir bloofers perlahan-lahan memancing para blooger lain yang semula tidak aktif dalam membuat suatu postingan, perlahan-lahan bangkit dan seolah-olah berlomba dalam membuat postingan, menarik bukan. Itulah bloofers ^_^

Kini anggota bloofers berjumlah enam puluh satu, meskipun baru tiga puluh anggota yang terlihat sangat aktif dalam group tapi semangat yang dimiliki tiap anggota bloofers begitu besar. Canda , tawa dan SPIRIT MEMOTIVASI yang diberikan dari para bloofers membuat anggota lain yang tergabung dalam bloofers menjadi tersihir untuk tetap ngeblog dan membuat sebuah tulisan penuh makna dan penuh arti, baik dalam bentuk puisi, narasi, dan objek dalam objek.

Pada event blooger yang baru saja diadakan oleh Pakde dalam Cermin Berhikmah, ada salah satu bloofers yang ikut serta dalam event tersebut yang kemudian di informasikan kepada rekan-rekan bloofers lainnya . Postingan bloofers yang ikut serta dalam event tersebut kemudian dipajang pada group facebook bloofers yang kemudian akan dibaca oleh bloofers lainnya. Hasilnya banyak bloofers lain yang tersihir pada event tersebut dan banyak member dari bloofers yang ikut serta pada event tersebut.


Kebiasaan menempelkan setiap postingan terbaru pada group bloofers merupakan budaya bloofers untuk memancing bloofers lain dalam membuat sebuah postingan, dengan tujuan pada setiap postingan yang dipajang memberikan inspirasi atau spirit baru yang dapat menyihir bloofers lain dalam merangkai kata demi kata sehingga menjadi sebuah kalimat dan kemudian dirangkai dalam sebuah paragraph hingga akhirnya menjadi sebuah narasi yang indah atau juga menjadi sebuah puisi yang elegan.

Kebiasaan seperti ini yang membuat bloofers satu sama lain seperti saudara, saudara yang baru ketemu dengan saudara kandungnya, meskipun hanya kenal lewat dunia bloog/maya tapi KEHARMONISAN sangat erat seperti keluarga yang tinggal dalam satu rumah. Rumah itulah yang saya maksud dengan Bloofers, rumah tempat para blooger newbi, middel, bahkan senior., saling berbagi, saling memberikan sihir-sihir nya kepada masing-masing blooger hingga menjadi keluarga blooger yang RUKUN. Sikap yang SEDERHANA dari para bloofers membuat jarak bukanlah penghalang kecil untuk menjalin silaturahim dengan bloger bloofers.

Sihir narasi bloofers ini yang selalu membuat saya mudah dalam merangkai sebuah kalimat hingga menjadi sebuah narasi, sihir semangat bloofers yang membuat saya selalu bersemangat untuk memposting suatu narasi meskipun itu sederhana.

Maju terus bloofers, gunakan sihirmu untuk memberikan sepercik inspirasi kepada blooger lainnya,.

Salam Persohiblogan ^_^

This entry was posted in . Bookmark the permalink.

67 Responses to Sihir Bloofers

  1. Qefy says:

    Ketika semangat bersama itu terus di pompa, maka akan terjadi gelembung-gelembung keharmonisan. Dalam sebuah kebersamaan yang terpenting menurutku adalah MENJAMU. Semoga Bloofers selalu memberikan jamuan-jamuan terbaik untuk penikmat ilmu dan terus menularkan sihir-sihir kebaikan sampai akhirnya komunitas yang sederhana bisa dinikmati berkat kehadirannya. Amin. Salam Bloofers

  2. RZ Hakim says:

    Seeep, sihir Bloofers inspiratif..

  3. Sepertinya saya juga kena sihir ini..

    kunjungan balik..

  4. Realodix says:

    Mantap, sesama blogger kita saling mendukunng..

  5. wits says:

    setuju, SEMANGAT itu seperti energi yg harus ditularkan...

  6. Anonim says:

    Jalin terus tali erat persaudaraan antar blogger,,,
    go Blogger,,,

  7. ikaru22 says:

    Membaca tulisan ini, membuat aku sadar untuk terus berbagi dengan Bloofers. Soalnya kemarin-kemarin lagi terserang virus males... hehehe.... :p
    Sekarang sudah semangat lagi... Semangaaaaaaaatttt!!! Tersihir oleh tulisan ini tentang Bloofers. Mnegalahkan sihir Harry Potter. "Expecto Patronum". Hahahahaha..... :D
    Salam Bloofers... :)

  8. Anonim says:

    Indahnya saling berbagi informasi ya mas...

  9. Daun says:

    indahnya saling berbagi informasi antar sesama bloofer tapi terus terang aku ra mudeng appan tuh bloofers...???

  10. zuLHam says:

    Bloof adalah fenomena baru per-blog-an nusantara...
    bloger-blogernya sangat bersahaja, tulisannya sederhana namun penuh hikmah. yang menarik, Bloof malah dimulai dari grup kecil di facebook, berbeda dgn blog community yg lain, yang berbasis pada web/portal...

    meneruskan comment teh Riksa, menurut saya Bloof layaknya Hogwarts, hehe... tempat kumpulnya tukang sihir! :D

  11. zico says:

    dan untuk pertama kali, saya selalu merasa rindu untuk mengunjungi grup yang saya ikuti....dan Bloofers lah, yang selalu mendatangkan rasa itu. seakan ssya merasa ada yang kurang, kalau saya tak menyapa sahabat-sahabat bloofers setiap harinya....

    terus berkarya, hingga sihir narasi itu mampu menyebarkan semangat menulis bagi para members bloofer.

    salam persahablogan :)

  12. Setelah Bergabung dengan Bloofers....
    Motivasi untuk nulis dan posting kian meningkat.......
    banyak dampak positif yang saya rasakan setelah bergabung.. :)
    Semangat Bloofers !!!!

  13. iyah,,, saya telah merasakan sihir itu.. hehehe
    saya jadi bersemangat ngeblog tapi masih agak minder kalau melihat tulisan kaka2 semua.. hehehehe
    dan terimaksih untuk kaka2 bloofers yang udah saling sharing...

    #Terimaksih Bloofers

  14. Sihirnya blm saya rasakan ini...!

  15. Bonitnotz says:

    kalo mo jujur Bonit masih merasa kaku berada dibloof, maka'a jarang nongol ga PD' euy, ^_^ but' membaca artikel ini insyAllah mencoba sering2 silaturahmi...

    syukran ya kang... salam bloofers..... ^____^

  16. TuSuda says:

    Semangat memberikan motivasi dalam berbagi, sangat mendukung karya cipta di dunia blogging.
    Selamat buat semua sahabat terbaik.
    SALAM hangat dari Kendari. 8)

  17. auraman says:

    @situs online - karena belum mencoba maka anda tidak merasakan haha,...

  18. bim salabim, jadi apa prok prok prok!!! :D
    wah... bener2 jadi ikutan tersihir bloofers ni... :D
    salam kenal buat all bloofers yak... ^_^

  19. fanny says:

    met malam..lam kenal juga/

  20. Mood says:

    Semoga bloofers makin maju didunia maya, dan makin erat silaturahminya.
    Salam kenal yah, buat bloofers semua.

    Salam.. .

  21. Waaah sihirmu bner2 manjur auraman....
    n tentunya memotivasi bloofers mania...
    salam 4 all bloofers..
    n mksh inspirasinya..
    :)

  22. NIT NOT says:

    baru aja aku ngirim reqest gabung ama bloofers...nyoba aah..heheee...

  23. BLACKBOX says:

    Terima kasih telah membuat group ini

  24. iam says:

    Mantap sihir bloofers :D

  25. sihir yang menajubkan yo mas..

    Oya mas , mari ikut berpartisipasi dalam Gerakan SEO Positif Season 2..." Judul postingan yang negatif tapi isi postingan mengandung hal positif"....ditunggu pastisipasinya...partisipasi mas rahman sangat berguna untuk menghapus dampak negatif internet....Jangan sampe ndak ikutan ya!!!

  26. auraman says:

    @qefy - ya betul MENJAMU juga merupakan sifat dari bloofers, kepada seluruh blooger yang ingin bergabung didalamnya..

  27. auraman says:

    @Masbroo - hati-hati tersihir mas, ntar ketagihan :D

  28. auraman says:

    @putri - wah berhasil tersihir ya ^_^

  29. auraman says:

    @ Wits && Realodix - pastinya mas dan mbak harus saling mendukung :D

  30. auraman says:

    @Evrishare - siap lah, kita jaga silaturahim ya..

  31. auraman says:

    @daun - tu mas sudah dijawam sama mas zulham hihi

  32. auraman says:

    @zulham - terima kaish mas sudah menjawab pertanyaan mas daun, jawaban yang tepat hahaha

  33. auraman says:

    @zico - iya nih kang zico rutin banget on di bloofers haha, jadi semangat terus ni :D

  34. auraman says:

    @latifah && @Narnee - haha, itulah bloofers, senantiasa mendukung.. setiap blooger muda yang ingin berkarya ups, kayak yang muda aja haha

  35. auraman says:

    @Bonit - mbak jangan malu, kita sama-sama belajar disini kok.. semangat aja ya,.. saling mendukung dan memotivasi ^_^

  36. auraman says:

    @Mata dan Dunia - saya mau disihir jadi orang yang pas-pasan aja, asal semua kebutuhan terpenuhi haha

  37. auraman says:

    @fannu - yup salam kenal juga, semoga bisa menjadi sohiblogger ku ^_^

  38. auraman says:

    @Mood - Terima kasih mas mood atas dukungannya...

  39. auraman says:

    @SecretPrayer - semoga sihirannya bisa memberikan inspirasi buat mu kawand ^_^

  40. auraman says:

    @NitNot - Request diterima mas, selamat bergabung ya ^_^

  41. auraman says:

    @Fahdli - semoga menjadi wadah inspirasi mas fahdli dan untuk kita semua dan saya

  42. auraman says:

    @manajemen emosi - wah boleh juga tu mas dicoba ^_^ terima kasih info nya..

  43. hmm.... sihir bloofers
    semoga saya tertular :DD

  44. RZ Hakim says:

    berkunjung lagi di malam hari, lagi ronda soalnya, hehe...

  45. salam persahabatan
    berkunjung silaturrahmi kawan

  46. Ahmad'z says:

    saya juga jadi agak semangat nih hehe mari kita semangat bloofers,,hehe

  47. ESSIP says:

    berarti para anggota Bloofers.. kumpulan tukang sihir dong

  48. okelah kalo begitu...
    :D
    SEMANGAAAAAAAT!!!!

  49. Wow, keren jg tuh sihirnya...
    Happy blogging!!!
    Hidup Blogger...!

  50. auraman says:

    @andriani retno - hati hati kalau sudah tertular ketagihan tak ada penawarnya hehe

  51. auraman says:

    @Masbro - saya sudah tidur mas, tapi blognya tak pernah tidur haha

  52. auraman says:

    @Blog Tutorial - siap siap kunjungan balik kawand..

  53. auraman says:

    @imtikhan - silahkan mas, nanti saya follow juga blognya ^_^

  54. auraman says:

    @ahmad - semangaatt ^_^

  55. auraman says:

    @brad Akbar - yup tukang sihir yang memiliki jurus2 penulisan yang berbeda-beda ^_^

  56. auraman says:

    penghuni 60 - bloofers memang keren mas sihirannya haha

  57. ibnu says:

    sudah bergabung di fb

  58. ah, bilang ja adminnya mang pake jampi2. ke dukun dlo seblum bikin grup. hahahhahahah... kaburrr...


    salam bloofers...^^

  59. auraman says:

    hahah gak kedukun kok mbak sri hehe...

  60. Adikris says:

    Mantap kang ,...Salam kenal, salam persahabatan...

  61. tresnanh says:

    Hoaa.. senangnya ada yang mampir d blog 'sepi' saya ngasi tau BLOOF..
    Mohon bimbingannyaaaa....

  62. wah, semoga Bloofers juga menyihir saya ^^

  63. ika says:

    oww no no...
    aku tersihir olehmu...BLOOFERS...
    heheee :p

  64. mampir nich dari jaksel...

  65. Unknown says:

    harus di edit ne kang :

    Kini anggota bloofers berjumlah enam puluh satu

    wegegegegege, apdet data.. :D

Leave a Reply

Terima Kasih sudah memberikan masukan, semoga bisa membangun penulis untuk lebih giat lagi dalam menulis beberapa artikel yang bermanfaat,jangan lupa mengisi .: BUKU PENGUNJUNG :. ya

Diberdayakan oleh Blogger.